
Bandung adalah salah satu kota yang menjadi tujuan banyak orang untuk dikunjungi. Hal ini mengingat daerah Bandung dan sekitarnya memiliki sejumla obyek wisata yang cukup indah dan menarik untuk dikunjungi. Namun sebenarnya orang orang mengunjungi kota Bandung tak hanya sekadar untuk berwisata saja akan tetapi banyak juga yang berkunjung ke sana dengan tujuan lain seperti untuk keperluan bisnis, pendidikan dan lain sebagainya.
Ketika seseorang memutuskan untuk berkunjung dan berkeliling kota Bandung, apakah itu untuk tujuan berwisata, berbisnis ataupun hal lainnya maka salah satu hal yang penting untuk diperhatikan adalah soal sarana transportasi yang akan dipakai.Sebagai sebuah kota yang termasuk cukup besar tentunya sarana transportasi yang ada di Bandung cukup lengkap. Kita bisa bisa memilih apakah akan menggunakan sarana transportasi umum seperti angkot, ojek dan yang sejenisnya ataupun akan menggunakan kendaraan pribadi kita.
Menggunakan sarana transport umum seperti angkot untuk berkeliling kota Bandung dan mengunjungi obyek wisata yang ada di sana tentunya memliki banyak keterbatasan. Selain terikat oleh waktu (jadwal keberangkatan angkot yang kadang tak tentu), terkadang untuk mencapai tujuan kita harus gonta ganti angkot yang tentunya menyita banyak waktu dan cukup ribet untuk dilakukan terutama untuk mereka yang baru pertama kali datang ke Bandung. Sementara itu jika menggunakan mobil pribadi, kita bisa dengan leluasa menentukan kapan akan berangkat. Namun sayangnya tak semua orang memiliki mobil pribadi.
Untuk masalah tersebut sebenarnya ada solusi yang cukup mudah yakni dengan menyewa mobil dari rental rental mobil yang ada di Bandung. Dengan menyewa di rental kita bisa menggunakan sarana transportasi layaknya kendaraan pribadi dengan biaya sewa yang terjangkau.
Sebagai sebuah kota besar tentunya layanan sewa mobil yang ada di Bandung ini cukup banyak. Dan masing masing rental mobil bandung ini juga menawarkan kelebihan kelebihan yang mereka miliki. Sehingga ketika kita memutuskan untuk menyewa mobil di sana kita perlu lebih teliti agar mendapatkan mobil yang sesuai dengan kebutuhan dan budget yang kita punya. Kitapun perlu untuk memilih rental mobil yang terpercaya dan berpengamalam di bidangnya.
Salah satu contoh tempat sewa mobil Bandung yang bisa dipilih adalah Abigail Rental. Layanan sewa mobil abigail yang sudah berdiri sejak tahun 2011 ini menyediakan layanan rental berbagai jenis mobil untuk berbagai keperluan. Mulai dari mobil jenis MPV seperti avanza, xenia, sigra, calya, toyota sienta, daihatsu luxio, Mobil jenis city car seperti Honda jazz, toyota yaris, honda brio serta mazada 2, Mobil SUV seperti fortuner dan pajero hingga mobil mobil premium macam Toyota Alphard, Mercy E 320 bisa kita sewa di Abigail rental ini. Bahkan untuk kita yang membutuhkan mobil dengan kapasitas yang lebih besar kita juga bisa menyewa mobil tipe microbus seperti hiace, elf dan toyota premio. Mobil mobil yang disewakan selalu dalam keadaan terawat, wangi, bersih dan dengan perawatan bengkel resmi.
Tarif sewa mobil dari abigail rental ini juga tergoling cukup kompetitif. Kita bisa menyewa mobil mulai dari harga 300 ribuan per hari untuk mobil jenis MPV seperti luxio, xenia dan avanza yang memiliki kapasitas 7 orang.